Label Lowongan :

Lowongan Kerja PT KAI Commuter

Sebelum membaca Info Lowongan Kerja terbaru dan terkini ini, mari sebarkan info loker terbaru dan terkini ini kepada teman, kerabat atau keluarga, Agar mereka juga mengetahui info loker resmi ini. Cukup dengan : "KLIK" tombol "G+1" ==>

Lowongan Kerja PT KAI CommuterPT. KAI Commuter Jabodetabek adalah salah satu anak perusahaan dari PT. Kereta Api Indonesia (Persero) yang menyelenggarakan pengusahaan pelayanan jasa angkutan KRL Commuter  di wilayah Jabodetabek. PT KAI Commuter Jabodetabek didirikan sesuai dengan Inpres No. 5 tahun 2008 dan Surat Menneg BUMN No. S-653/MBU/2008 tanggal 12 Agustus 2008. Pendirian sebagai anak perusahaan ini berawal dari keinginan para stakeholder-nya untuk lebih fokus dalam memberikan pelayanan yang berkualitas dan menjadi bagian dari solusi permasalahan transportasi perkotaan yang semakin kompleks. Perusahaan ini resmi menjadi anak perusahaan PT Kereta Api Indonesia (Persero) sejak tanggal 15 September 2008 yaitu sesuai dengan Akte Pendirian No. 415 Notaris Tn. Ilmiawan Dekrit, S.H. PT KAI Commuter Jabodetabek dalam industri jasa angkutan KA Commuter dibentuk bukan sekedar tiba-tiba, namun merupakan proses pemikiran dan persiapan yang cukup panjang.


Awal dari pembentukan Divisi Angkutan Perkotaan Jabotabek oleh induknya PT Kereta Api (Persero), yang memisahkan dirinya dari saudara tuanya PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 1 Jakarta. Setelah pemisahan ini, pelayanan KRL di wilayah Jabotabek berada di bawah PT Kereta Api Indonesia (Persero) Divisi Angkutan Perkotaan Jabotabek dan pelayanan KA jarak jauh yang beroperasi di wilayah Jabodetabek berada di bawah PT Kereta Api (Persero) Daop 1 Jakarta. Dan akhirnya PT Kereta Api Indonesia (Persero) Divisi Angkutan Perkotaan Jabotabek berubah menjadi sebuah perseroan terbatas, PT KAI Commuter Jabodetabek. Setelah menjadi perseroan terbatas perusahaan ini mendapatkan izin usaha No. KP 51 Tahun 2009 dan izin operasi penyelenggara sarana perkeretaapian No. KP 53 Tahun 2009 yang semuanya dikeluarkan oleh Menteri Perhubungan Republik Indonesia. Perusahaan tersebut memiliki tanggung jawab yakni menyelenggarakan pengusahaan pelayanan jasa angkutan kereta api komuter dengan menggunakan sarana Kereta Rel Listrik di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang (Serpong) dan Bekasi (Jabodetabek) serta pengusahaan di bidang usaha non angkutan penumpang.

VISI PERUSAHAAN :

Mewujudkan jasa angkutan kereta api komuter sebagai pilihan utama dan terbaik di wilayah Jakarta dan sekitarnya.

MISI PERUSAHAAN :

Menyelenggarakan jasa angkutan kereta api komuter yang mengutamakan keselamatan, pelayanan, kenyamanan dan ketepatan waktu, serta yang berwawasan lingkungan.

Alamat kantor pusat :

PT KAI Commuter

Stasiun Juanda, Jl. Ir. H. Juanda I
Jakarta Pusat 10120


Lowongan Kerja Terbaru PT KAI Commuter


Untuk mencapai visi perusahaan yaitu mewujudkan jasa angkut pilihan utama di Indonesia yang memberikan pelayanan terbaik kepada stakeholder-nya, PT KAI Commuter sedang mencari pemuda - pemudi terbaik yang sangat kompeten dan termotivasi diri untuk mengisi posisi lowongan kerja di PT KAI Commuter terbaru 2018.

Dalam rangka memperluas jaringan Jobs terbaru bulan Maret 2018 dan untuk memenuhi kebutuhan sumber daya manusia PT KAI Commuter di Lowongan Terbaru posisi : BANYAK POSISI LOWONGAN KERJA.

Pada bulan Maret 2018 PT KAI Commuter membuka kesempatan berkarir atau membuka Lowongan Kerja Terbaru bulan Maret 2018 untuk lulusan yang memiliki semangat kerja tinggi dengan kualifikasi sebagai berikut :

Posisi Lowongan :

STAF MULTIMEDIA

Persyaratan Khusus:
  • Pendidikan min. S1 jurusan:
    • Desain Komunikasi Visual (diutamakan)
    • Teknologi Multimedia
    • Desain Multimedia
  • Perguruan tinggi Akreditasi "A" dengan IPK min. 2,95
  • Lamaran disertai hasil karya original

Persyaratan Umum:
  • Pria, Usia maks. 25 tahun
  • Berat badan ideal/proporsional
  • Terampil, jujur, dan pekerja keras
  • Memiliki integritas dan inisiatif kerja yang tinggi
  • bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja PT Kereta Commuter Indonesia

Kelengkapan dokumen:
  • Hasil karya Original
  • Aplikasi Lamaran
  • CV lengkap
  • Foto Terbaru
  • Fotokopi ijazah dan Transkrip nilai yang dilegalisir
  • Lampiran Akreditasi program studi jurusan BAN-PT
  • SKCK
  • Surat Keterangan Sehat (tidak buta warna dan menyatakan tinggi/berat badan)


Tata cara Pendaftaran :

Jika anda tertarik  dan memenuhi persyaratan dengan loker terbaru hari ini bulan Maret 2018 yaitu yang memberikan informasi kepada anda tentang : Lowongan Kerja Terbaru, Silahkan melakukan pendaftaran atau REGISTRASI LOKER  atau kirimkan lamaran anda secara lengkap (surat lamaran, CV, pasfoto 4x6, fotokopi ijazah dan transkrip nilai serta dokumen pendukung lainnya) kemudian silahkan melakukan pendaftaran via EMAIL ke alamat berikut :

hrd@krl.co.id

Jangan lupa mencantumkan Posisi Jabatan pada subject email  ( Contoh : Subject email : MULTIMEDIA)

Batas Pengiriman Lowongan pada tanggal : 28 Maret 2018

google+

Untuk Info Lowongan Kerja Terbaru dan Terkini resmi bulan Desember 2019 lainnya bisa anda ikuti link kami yang ada dibawah ini. Disamping itu anda juga bisa mendaftarkan Email anda kepada kami untuk mendapatkan Update Lowongan kerja Terbaru dan Terkini Resmi dari kami secara GRATIS atau anda juga bisa mengikuti Fanspage kami di Facebook yang juga selalu update Info Lowongan Kerja Terbaru dan Terkini resmi 2019 setiap harinya. Terimakasih atas kunjungannya dan semoga sukses dalam mendapatkan pekerjaan yang anda inginkan.

ilowongankerja7 ( Info Lowongan Kerja Terbaru dan Terkini Resmi 2019)
Jangan lupa silahkan bantu kami menyebarluaskan Info Lowongan Kerja Terbaru dan Terkini Resmi bulan Desember 2019 ini, Agar teman, kerabat atau keluarga anda yang kesulitan mencari lowongan pekerjaan bisa mengetahui lowongan kerja terbaru dan terkini resmi ini dan cepat memperoleh pekerjaan. Adapun caranya yaitu dengan :
  • "KLIK" tombol "G+1" ==>
  • "Recommend" dan "Share" ==>
  • "Follow@ilowongankerja7" ==>
jangan lupa meletakan link http://ilowongankerja7.blogspot.com sebagai sumber lowongan.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar